Sifat Kimia dan Fisika, Pembuatan dan Kegunaan Karbon Dioksida
Karbon dioksida (CO2) adalah salah satu bentuk oksida dari karbon yang sejatinya dihasilkan dari proses pembakaran bahan bakar.
Gas karbon dioksida belakangan ini menjadi isu yang sangat dibicarakan didunia karena kemampuannya membentuk gas rumah kaca yaitu gas yang dapat menahan panas matahari kembali keluar bumi. Akibatnya suhu bumi meningkat dan terjadilah peristiwa global warming. Efek yang ditimbulkan eh gas ini disebut gas rumah kaca.
Karbon dioksida adalah gas yang terdapat diatmosfer yang dihasilkan dari proses fotosintesis tanaman dan pembakaran. Namun CO2 yang ada diudara yang dihasilkan oleh proses fotosintesis tanaman akan diserap kembali pada malam hari.
Sifat Fisika dari Karbon Dioksida
Karbon dioksida adalah gas yang tidak berwarna dan berbau yang larut dalam air, etanol dan aseton. Berikut beberapa sifat fisika dari karbon dioksida :
Titik leleh : - 55.6 degC
Titik didih : - 78,5 degC
Massa jenis : 1.977
Sifat Kimia dari Karbon Dioksida
1. Karbon dioksida adalah senyawa kovalen dengan bentuk molekul linier.
O = C = O
2. Karbon dioksida adalah oksida yang bersifat asam dan dapat bereaksi dengan air menghasilkan asam karbonat.
Reaksi yang terjadi :
CO2 + H2O ==> H2CO3
3. Karbon dioksida bereaksi dengan basa menghasilkan senyawa karbonat dan bikarbonat.
Contoh reaksi :
CO2 + NaOH ==> NaHCO3
Natrium
Karbonat
NaHCO3 + NaOH ==> Na2CO3 + H2O
Natrium
Bikarbonat
Pembuatan Karbon Dioksida
1. Dengan mereaksikan berbagai jenis logam karbonat dengan cairan asam.
Reaksi yang terjadi :
CaCO3 + 2HCl ==> CaCl2 + CO2 + H2O
2. Dengan memanaskan logam karbonat kecuali logam alkali karbonat.
Contoh reaksi :
Panas
MgCO3 =====> MgO + CO2
Kegunaan Karbon Dioksida
1. Dalam jumlah yang banyak dari karbon dioksida digunakan untuk membuat zat pendingin pada refrigerator.
2. Karbon dioksida juga digunakan untuk zat pemadam kebakaran yang apinya tidak bisa dipadamkan oleh api. Salah satunya adalah kebakaran pada laboratorium oleh zat zat yang jika dengan air tidak padam atau bahkan lebih membahayakan.
3. Juga digunakan sebagai campuran pada gas gas medis dirumah sakit.
4. Digunakan dalam produksi minuman bersoda
Sumber: article in www.ucc.ie academic kabon dioxide that i translate to indonesian language base on me.
Gas karbon dioksida belakangan ini menjadi isu yang sangat dibicarakan didunia karena kemampuannya membentuk gas rumah kaca yaitu gas yang dapat menahan panas matahari kembali keluar bumi. Akibatnya suhu bumi meningkat dan terjadilah peristiwa global warming. Efek yang ditimbulkan eh gas ini disebut gas rumah kaca.
Karbon dioksida adalah gas yang terdapat diatmosfer yang dihasilkan dari proses fotosintesis tanaman dan pembakaran. Namun CO2 yang ada diudara yang dihasilkan oleh proses fotosintesis tanaman akan diserap kembali pada malam hari.
Sifat Fisika dari Karbon Dioksida
Karbon dioksida adalah gas yang tidak berwarna dan berbau yang larut dalam air, etanol dan aseton. Berikut beberapa sifat fisika dari karbon dioksida :
Titik leleh : - 55.6 degC
Titik didih : - 78,5 degC
Massa jenis : 1.977
Sifat Kimia dari Karbon Dioksida
1. Karbon dioksida adalah senyawa kovalen dengan bentuk molekul linier.
O = C = O
2. Karbon dioksida adalah oksida yang bersifat asam dan dapat bereaksi dengan air menghasilkan asam karbonat.
Reaksi yang terjadi :
CO2 + H2O ==> H2CO3
3. Karbon dioksida bereaksi dengan basa menghasilkan senyawa karbonat dan bikarbonat.
Contoh reaksi :
CO2 + NaOH ==> NaHCO3
Natrium
Karbonat
NaHCO3 + NaOH ==> Na2CO3 + H2O
Natrium
Bikarbonat
Pembuatan Karbon Dioksida
1. Dengan mereaksikan berbagai jenis logam karbonat dengan cairan asam.
Reaksi yang terjadi :
CaCO3 + 2HCl ==> CaCl2 + CO2 + H2O
2. Dengan memanaskan logam karbonat kecuali logam alkali karbonat.
Contoh reaksi :
Panas
MgCO3 =====> MgO + CO2
Kegunaan Karbon Dioksida
1. Dalam jumlah yang banyak dari karbon dioksida digunakan untuk membuat zat pendingin pada refrigerator.
2. Karbon dioksida juga digunakan untuk zat pemadam kebakaran yang apinya tidak bisa dipadamkan oleh api. Salah satunya adalah kebakaran pada laboratorium oleh zat zat yang jika dengan air tidak padam atau bahkan lebih membahayakan.
3. Juga digunakan sebagai campuran pada gas gas medis dirumah sakit.
4. Digunakan dalam produksi minuman bersoda
Sumber: article in www.ucc.ie academic kabon dioxide that i translate to indonesian language base on me.
Posting Komentar untuk "Sifat Kimia dan Fisika, Pembuatan dan Kegunaan Karbon Dioksida"